NEWS UPDATE :  

Pengumuman

DAFTAR ULANG PPDB 2021

Diinformasikan kepada Calon Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2021/2022 untuk melakukan DAFTAR ULANG pada tanggal 6 s.d 8 JULI 2021 di SMA Negeri 9 Batam dengan membawa dokumen persyaratan berikut:

  1. Photocopy Ijazah dan SKHU atau Surat Keterangan Lulus -- 2 lembar
  2. Photocopy Kartu NISN -- 2 lembar
  3. Photocopy Kartu Keluarga (KK) -- 2 lembar
  4. Photocopy KTP Kedua Orang Tua -- 2 lembar
  5. Photocopy Akta Kelahiran -- 2 lembar
  6. Photocopy Kartu Perlindungan Sejahtera (KPS) dan Kartu Indonesia Pintar (KIP) -- 2 lembar
  7. Photocopy Surat Keterangan Khatam Al-Quran -- 2 lembar
  8. Photocopy Surat Kelakukan Baik dari Sekolah Asal -- 2 lembar
  9. Surat Keterangan Rayon Asli (Bagi pendaftar dari luar Batam) 
  10. Pasfoto ukruan 3x4 dengan latar/background merah -- 4 lembar

Terima Kasih